Prodi Bisnis Daring dan Pemasaran SMKN 1 Pamekasan
KD.3.2
KD.4.2
BAB II : MANAJEN BISNIS RITEL
A.
Hal
yang perlu dipahami sebelum menentukan strategi ritel:
a.
Target
pasar ritel
b.
Format
ritel
c.
Keunggulan
bersaing ritel
B.
Strategi
bauran ritel (retail mix):
· Adalah usaha mengkombinasi komponen /
variabel ritel untuk menarik minat
konsumen
· Komponen ritel mix terdiri dari:
1.
Produk
(barang dagangan)
2.
Harga
3.
Promosi
4.
Pelayanan
5.
Fasilitas
fisik
1.
Produk
(product mix)
· Adalah seluruh penawaran yang dilakukan
perusahaan kepada konsumen
· Komponen produk yang harus
dipertimbangakan:
a.
Variety
(Kelengkapan)
b.
Witdth
(Panjang)
c.Depth (Kedalaman)
d.
Consistency
(konsistensi)
e.
Balance
(keseimbangan)
2.
Promosi
· Tujuan promosi adalah
· Kegiatan promosi meliputi :
a.
Iklan
b.
Penjualan
langsung
c.
Promosi
penjualan
d.
Publik
relasi (humas)
3.
Pelayanan
· Adalah berwujud aktivitas, manfaat,
kepuasan dari sesuatu yang ditawarkan atau diberikan kepada pelanggan
· Jenis – jenis pelayanan dalam bisnis
ritel:
a.
Waktu
pelayanan toko
b.
Pengiriman
dan penyerahan barang
c.
Penanganan
keluhan pelanggan
d.
Penerimaan
pesanan melalui telp, pos, dan internet
e.
Penyediaan
fasilitas parkir
4.
Fasilitas
fisik
·
Adalah
faktor dominan dalam menghasilkan citra ritel kepada konsumen.
·
Elemen
penting dari tampilan fisik adalah:
a.
Lokasi
toko
b.
Tata
letak toko
c.
Desain
toko : eksterior dan interior
C.
Strategi
pengembangan keunggulan bersaing berkelanjutan
·
Ada 7
peluang yang harus diperhatikan peritel dalam menghasilkan keunggulan bersaing
berkelanjutan, yaitu:
a.
Loyalitas
konsumen
b.
Lokasi
c.
Manajemen
SDM
d.
Sistem
distribusi dan informasi
e.
Barang
dagangan yang unik
f.
Hubungan
dengan sesama pedagang
g.
Layanan
konsumen
D.
Strategi
– strategi pertumbuhan bisnis ritel
·
Empat
strategi pertumbuhan ritel, yaitu:
a.
Penembusan
pasar = usaha menarik konsumen agar berbelanja di toko.
Caranya:
-
untuk
pelanggan lama lebih sering berkunjung atau lebih banyak berbelanja dalam
sekali kunjungan
-
pelanggan
baru beralih belanja ke ritel kita. Caranya dengan merubah pola belanja (daily shopping, weekly shopping, dan montly
shopping)
b.
Perluasan
pasar = menambah varian produk yang berbeda dalam satu toko ritel
c.
Pengembangan
format ritel = dilakukan dengan cara menawarkan format ritel yang baru atau
mengabungkan bebeerapa toko ritel yang memiliki pasar sasaran yang sama
d.
Diversifikasi
= menjual barang dagangan yang tidak terkait dengan produk yang dijual di toko
saat ini
e.
Penyatuan
vertikal = integrasi usaha ritel dengan pabrikan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar